Pengertian Gliserol

Pengertian Gliserol - Hallo sahabat Informasi Global, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pengertian Gliserol, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Obat, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pengertian Gliserol
link : Pengertian Gliserol

Baca juga


Pengertian Gliserol

SUDUT KESEHATAN | Gliserol adalah bahan kimia yang terbentuk secara alami dan merupakan solusi sementara untuk mengatasi konstipasi atau kesulitan buang air besar.


Pengertian Gliserol


Efek gliserol adalah mendorong otot-otot di sekitar anus untuk berkontraksi dan hal ini akan membantu proses buang air besar. Ada beberapa hal yang bisa menyebabkan seseorang mengalami konstipasi, di antaranya:

  • Kurang aktif bergerak.
  • Efek samping beberapa obat, termasuk obat pereda rasa sakit.
  • Pola makan yang kurang serat.
  • Kehamilan.
  • Tidak langsung buang air besar saat perut terasa mulas.
  • Kurang mengonsumsi air putih.

Banyak orang yang belum memahami sepenuhnya arti dari konstipasi dan justru menggunakan obat pencahar padahal mereka tidak memerlukannya. Arti konstipasi yang sebenarnya adalah jika Anda buang air besar lebih jarang dari biasanya dan terasa sulit mengeluarkannya.

Tentang Gliserol

  • Jenis obat: Obat pencahar atau laksatif
  • Golongan Obat resep
  • Manfaat Mengatasi konstipasi
  • Dikonsumsi oleh Dewasa dan anak-anak usia 6 tahun ke atas
  • Nama lain Gliserin
  • Bentuk obat Obat cair untuk diminum

Peringatan
Bagi anak-anak, wanita hamil, wanita menyusui, atau wanita yang mencoba memiliki anak, konsultasikan dengan dokter sebelum menggunakan obat ini.

Harap waspada bagi yang mengalami rasa sakit yang hebat di perut atau mual.
Jika setelah tiga hari konstipasi masih belum pulih, temui dokter.
Jika terjadi reaksi alergi atau overdosis, segera temui dokter.

Dosis Gliserol
Gliserol untuk konstipasi hadir sebagai salah satu komposisi dalam obat cair yang berfungsi sebagai pencahar. Perhatikan kemasan dan tanyakan pada dokter apa dosis yang cocok untuk kondisi Anda. Dosis obat cair yang mengandung gliserol untuk orang dewasa umumnya adalah 15 hingga 30 ml satu kali per hari, sedangkan untuk anak-anak yang berusia 6 tahun ke atas dosisnya sekitar 7,5 hingga 15 ml.

Menggunakan Gliserol dengan Benar

Ikuti anjuran dokter dan baca informasi yang tertera pada kemasan gliserol sebelum mulai menggunakannya.

Obat pencahar mengandung gliserol hanya boleh digunakan untuk jangka waktu pendek dan atas petunjuk dokter. Jika sudah tiga hari menggunakan obat pencahar yang mengandung gliserol dan konstipasi masih belum sembuh, maka segera temui dokter.

Bagi orang-orang yang memiliki masalah dengan konstipasi sebaiknya menghindari makanan yang bisa memperburuk keadaan, seperti puding, kue kering, keju, gula, dan makanan manis.

Sangat penting untuk menjaga kesehatan fungsi sistem pencernaan dengan melakukan olahraga secara teratur, minum air putih beberapa gelas sehari, dan diet sehat yang mengandung serat (bekatul, sayuran hijau dan buah-buahan, sereal dan roti gandum).

Kenali Efek Samping dan Bahaya Gliserol
Pencahar yang mengandung gliserol biasanya tidak menimbulkan efek samping, namun terkadang sebagian penderita mengalami kram perut, mual, dan diare.
Jika mengalami gejala-gejala lain, temui dokter.


Demikianlah Artikel Pengertian Gliserol

Sekianlah artikel Pengertian Gliserol kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Pengertian Gliserol dengan alamat link https://digitalkesehatanglobal.blogspot.com/2017/03/pengertian-gliserol.html
Share on Google Plus

About yde

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 comments :

Post a Comment