Pengertian Mulut

Pengertian Mulut - Hallo sahabat Informasi Global, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pengertian Mulut, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Mulut, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pengertian Mulut
link : Pengertian Mulut

Baca juga


Pengertian Mulut




Pengertian Mulut

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Berkas:Sagittalmouth.png 
Mulut adalah suatu rongga terbuka tempat masuknya makanan dan airpada hewan. Mulut biasanya terletak di kepala dan umumnya merupakan bagian awal dari sistem pencernaan lengkap yang berakhir di anus. Mulut terdiri dari gigi dan lidah.








Bagian-bagian yang terdapat dalam mulut:
Gigi fungsinya untuk menggigit, mengunyah, mencabik. Gigi terdiri dari gigi seri, taring, susu dan geraham.
  • Lidah (lingua) adalah kumpulan otot rangka pada bagian lantai mulut yang dapat membantu pencernaan makanan dengan mengunyah dan menelan. Berfungsi untuk:
  1. sebagai indera pengecap/perasa
  2. mengaduk makanan di dalam rongga mulut
  3. membantu proses penelanan
  4. membantu membersihkan mulut
  5. membantu bersuara/berbicara
Di dalam lidah terdapat enzim amilase yaitu enzim yang mengubah zat tepung menjadi zat gula




Demikianlah Artikel Pengertian Mulut

Sekianlah artikel Pengertian Mulut kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Pengertian Mulut dengan alamat link https://digitalkesehatanglobal.blogspot.com/2016/09/pengertian-mulut.html
Share on Google Plus

About yde

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 comments :

Post a Comment